HUBUNGAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DENGAN STATUS GIZI PADA BAYI USIA 6 – 12 BULAN DI DESA ASEMBAGUS KECAMATAN ASEMBAGUS KABUPATEN SITUBONDO TAHUN 2019

Subekti, Nano Tri (2019) HUBUNGAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DENGAN STATUS GIZI PADA BAYI USIA 6 – 12 BULAN DI DESA ASEMBAGUS KECAMATAN ASEMBAGUS KABUPATEN SITUBONDO TAHUN 2019. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Surabaya.

[thumbnail of Cover.pdf] Text
Cover.pdf

Download (47kB)
[thumbnail of Cover Dalam.pdf] Text
Cover Dalam.pdf

Download (147kB)
[thumbnail of Pernyataan Keaslian.pdf] Text
Pernyataan Keaslian.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (90kB)
[thumbnail of Halaman Persetujuan.pdf] Text
Halaman Persetujuan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (74kB)
[thumbnail of Halaman Pengesahan.pdf] Text
Halaman Pengesahan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (125kB)
[thumbnail of Kata Pengantar.pdf] Text
Kata Pengantar.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (14kB)
[thumbnail of Abstrak.pdf] Text
Abstrak.pdf

Download (161kB)
[thumbnail of Daftar Isi.pdf] Text
Daftar Isi.pdf

Download (150kB)
[thumbnail of Bab 1.pdf] Text
Bab 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (28kB)
[thumbnail of Bab 2.pdf] Text
Bab 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (302kB)
[thumbnail of Bab 3.pdf] Text
Bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (18kB)
[thumbnail of Bab 4.pdf] Text
Bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (160kB)
[thumbnail of Bab 5.pdf] Text
Bab 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (235kB)
[thumbnail of Bab 6.pdf] Text
Bab 6.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (126kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (88kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (147kB)
[thumbnail of Artikel Jurnal.pdf] Text
Artikel Jurnal.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (268kB)

Abstract

Seribu Hari Pertama Kehidupan (HPK) merupakan periode emas seorang anak untuk tumbuh dan berkembang secara optimal. Pada bayi < 6 bulan asupan makanan dapat diperoleh dari mengkonsumsi ASI saja, karena ASI mengandung nutrisi yang cukup bagi bayi. Desa Asembagus dipilih untuk dijadikan penelitian karena angka cakupan ASI Eksklusifnya masih rendah yaitu sebesar 70% (Puskesmas Asembagus 2018) dengan persentase balita gizi buruk sebanyak 1,78% (Dinas Kesehatan Kabupaten Situbondo, 2018). Penelitian ini bertujuan untuk Mengetahui hubungan pemberian ASI Eksklusif dengan status gizi pada bayi usia6-12 bulan di Desa AsembagusKecamatan Asembagus, Kabupaten Situbondo. Jenis penelitian yang digunakan adalah analitik, dengan metode cross sectional. Dilakukan pada bulan Januari s/d Mei 2019 di Desa Asembagus Kecamatan Asembagus Kabupaten Situbondo, Sample penelitian ini diambil secara simple random sampling dengan jumlah responden sebanyak 35 orang. Ada hubungan antara pemberian ASI Eksklusif dengan status gizi bayi usia 6 – 12 bulan di Desa Asembagus Kecamatan Asembagus Kabupaten Situbondo. Supaya ibu yang mempunyai bayi 6 – 12 bulan lebih meningkatkan pemberian ASI kepada bayinya.

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
Contribution
Contributor
NIDN/NIDK
UNSPECIFIED
Taufiqurrahman, Taufiq
nidn4005117101
UNSPECIFIED
Intiyati, Ani
nidn4007116901
Additional Information: 14KTI2019076
Uncontrolled Keywords: ASI Eksklusif, Status Gizi, Bayi Umur 6 – 12 Bulan
Subjects: A General Works > Food and Nutrition > Food > Breastmilk
A General Works > Food and Nutrition > Nutrition
Divisions: Poltekkes Kemenkes Surabaya > Jurusan Gizi > Program Studi DIII Gizi Surabaya
Depositing User: Nanik Indra Putri Sari
Date Deposited: 18 Mar 2021 05:20
Last Modified: 18 Mar 2021 05:20
URI: http://repo.poltekkesdepkes-sby.ac.id/id/eprint/1949

Actions (login required)

View Item View Item