HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP TERHADAP TINDAKAN PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI PADA PERAWAT DI INSTALASI GAWAT DARURAT RUMAH SAKIT UNIVERSITAS AIRLANGGA TAHUN 2020

YULIANTI, FADILAH RISKY (2020) HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP TERHADAP TINDAKAN PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI PADA PERAWAT DI INSTALASI GAWAT DARURAT RUMAH SAKIT UNIVERSITAS AIRLANGGA TAHUN 2020. Diploma thesis, POLTEKKES KEMENKES SURABAYA.

[thumbnail of 1. HALAMAN SAMPUL.pdf] Text
1. HALAMAN SAMPUL.pdf

Download (71kB)
[thumbnail of 4. LEMBAR PERSYARATAN GELAR.pdf] Text
4. LEMBAR PERSYARATAN GELAR.pdf

Download (533kB)
[thumbnail of 5. LEMBAR PERSETUJUAN.pdf] Text
5. LEMBAR PERSETUJUAN.pdf

Download (530kB)
[thumbnail of 6. LEMBAR PENGESAHAN Baru.pdf] Text
6. LEMBAR PENGESAHAN Baru.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (989kB)
[thumbnail of 7. SURAT PERNYATAAN.pdf] Text
7. SURAT PERNYATAAN.pdf

Download (26kB)
[thumbnail of 8. BIODATA PENULIS.pdf] Text
8. BIODATA PENULIS.pdf

Download (22kB)
[thumbnail of 8a. ABSTRAK.pdf] Text
8a. ABSTRAK.pdf

Download (12kB)
[thumbnail of 8b. ABSTRACT.pdf] Text
8b. ABSTRACT.pdf

Download (7kB)
[thumbnail of 9. DAFTAR ISI.pdf] Text
9. DAFTAR ISI.pdf

Download (25kB)
[thumbnail of 9. KATA PENGANTAR.pdf] Text
9. KATA PENGANTAR.pdf

Download (139kB)
[thumbnail of 10. DAFTAR TABEL.pdf] Text
10. DAFTAR TABEL.pdf

Download (94kB)
[thumbnail of 11. BAB I.pdf] Text
11. BAB I.pdf

Download (227kB)
[thumbnail of 12. BAB II.pdf] Text
12. BAB II.pdf

Download (232kB)
[thumbnail of 13. KERANGKA TEORI.pdf] Text
13. KERANGKA TEORI.pdf

Download (101kB)
[thumbnail of 14. BAB III.pdf] Text
14. BAB III.pdf

Download (297kB)
[thumbnail of 15. BAB IV.pdf] Text
15. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (195kB)
[thumbnail of 16. BAB V.pdf] Text
16. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (174kB)
[thumbnail of 17. BAB VI.pdf] Text
17. BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (89kB)
[thumbnail of 17a. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
17a. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (138kB)
[thumbnail of 18. LAMPIRAN POA.pdf] Text
18. LAMPIRAN POA.pdf

Download (204kB)
[thumbnail of 19. LAMPIRAN RENCANA BIAYA.pdf] Text
19. LAMPIRAN RENCANA BIAYA.pdf

Download (84kB)
[thumbnail of 20. LAMPIRAN KUISIONER.pdf] Text
20. LAMPIRAN KUISIONER.pdf

Download (16kB)
[thumbnail of 21a. Lampiran Rekapitulasi baru.pdf] Text
21a. Lampiran Rekapitulasi baru.pdf

Download (224kB)
[thumbnail of 21b. Lampiran pengetahuan dgn tindakan Perawat.pdf] Text
21b. Lampiran pengetahuan dgn tindakan Perawat.pdf

Download (104kB)
[thumbnail of 21c. Lampiran Sikap dgn tindakan Perawat.pdf] Text
21c. Lampiran Sikap dgn tindakan Perawat.pdf

Download (100kB)
[thumbnail of 21d. Lampiran 8 dokumentasi.pdf] Text
21d. Lampiran 8 dokumentasi.pdf

Download (170kB)

Abstract

Fadilah Risky Yulianti HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP TERHADAP TINDAKAN PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI PADA PERAWAT DI INSTALASI GAWAT DARURAT RUMAH SAKIT UNIVERSITAS AIRLANGGA TAHUN 2020 viii+57 HALAMAN+8 TABEL + 8 LAMPIRAN Potensi bahaya di rumah sakit, selain penyakit-penyakit infeksi juga ada potensi bahaya-bahaya lain. Pengendalian bahaya bisa dilakukan dengan berbagai cara, salah satunya adalah dengan menggunakan alat pelindung diri. Alat pelindung diri adalah alat untuk melindungi dirinya dari sumber bahaya tertentu baik yang berasal dari pekerjaan maupun lingkungan pekerjaan. Alat pelindung diri di rumah sakit mencakup masker, sarung tangan, gaun, dan sebagainya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pengetahuan dan sikap terhadap tindakan penggunaan alat pelindung diri pada perawat di Instalasi Gawat Darurat Rumah Sakit Universitas Airlangga. Jenis Penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif, dengan desain cross sectional. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 30 perawat, diambil secara total sampling. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara dan observasi. Data dianalisis dengan menggunakan uji chi-square. Variabel yang diteliti yaitu pengetahuan dan sikap dengan tindakan. Hasil penelitian menggunakan uji Chi-square menunjukkan ada hubungan antara pengetahuan dengan tindakan perawat (p value=0.040) dan tidak ada hubungan dengan tindakan perawat (p value=0.593). Kesimpulan dari penelitian ini terdapat hubungan antara pengetahuan dan sikap terhadap tindakan penggunaan alat pelindung diri pada perawat di Instalasi Gawat Darurat. Saran perlu adanya penelitian lebih lanjut mengenai hubungan ketersediaan APD, kenyamanan penggunaan APD bagi perawat, pengawasan dalam ketertiban penggunaan APD. Daftar Baca : 19 (2010-2019) Kata kunci : Tingkat Pengetahuan, Sikap, Tindakan penggunaan APD

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
Contribution
Contributor
NIDN/NIDK
UNSPECIFIED
SUJANGI, SUJANGI
nidn4007066001
UNSPECIFIED
JAYADI, HURIP
nidn4006126501
UNSPECIFIED
NURWENI, SUSI
nidn4016127501
Additional Information: 10KTI2020024 1109/KTI/2020
Uncontrolled Keywords: K3; APD; PERAWAT; UNIT UGD RUMAH SAKIT
Subjects: T Technology > TD Environmental technology. Sanitary engineering
Divisions: Poltekkes Kemenkes Surabaya > Jurusan Kesehatan Lingkungan > Program Studi DIII Sanitasi Magetan
Depositing User: Endah Widyastuti
Date Deposited: 29 Sep 2021 04:47
Last Modified: 15 Oct 2021 09:15
URI: http://repo.poltekkesdepkes-sby.ac.id/id/eprint/2576

Actions (login required)

View Item View Item