FAKTOR DOMINAN YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMSI TUAK DI DESA KEMBANGBILO KECAMATAN TUBAN KABUPATEN TUBAN

PRASETYA, WINDA EKA (2018) FAKTOR DOMINAN YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMSI TUAK DI DESA KEMBANGBILO KECAMATAN TUBAN KABUPATEN TUBAN. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Surabaya.

[thumbnail of 1. COVER.pdf] Text
1. COVER.pdf

Download (133kB)
[thumbnail of 2. LEMBARPERSYARATANGELAR.pdf] Text
2. LEMBARPERSYARATANGELAR.pdf

Download (172kB)
[thumbnail of 3. LEMBARPENGESAHAN.pdf] Text
3. LEMBARPENGESAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (275kB)
[thumbnail of 4. LEMBARPERSETUJUAN.pdf] Text
4. LEMBARPERSETUJUAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (286kB)
[thumbnail of 5. KATAPENGANTAR.pdf] Text
5. KATAPENGANTAR.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (863kB)
[thumbnail of 6. ABSTRAK .pdf] Text
6. ABSTRAK .pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 7. DAFTARISI.pdf] Text
7. DAFTARISI.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 8. DAFTARGAMBAR.pdf] Text
8. DAFTARGAMBAR.pdf

Download (21kB)
[thumbnail of 9. DAFTARLAMPIRAN .pdf] Text
9. DAFTARLAMPIRAN .pdf

Download (71kB)
[thumbnail of 10. DAFTARTABEL.pdf] Text
10. DAFTARTABEL.pdf

Download (353kB)
[thumbnail of 11. DAFTARISTILAH.pdf] Text
11. DAFTARISTILAH.pdf

Download (128kB)
[thumbnail of 12. BAB 1.pdf] Text
12. BAB 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of 13. BAB 2.pdf] Text
13. BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (20MB)
[thumbnail of 14. BAB 3.pdf] Text
14. BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)
[thumbnail of 15. BAB 4.pdf] Text
15. BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of 16. BAB 5.pdf] Text
16. BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of 17. BAB 6.pdf] Text
17. BAB 6.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (615kB)
[thumbnail of 18. Daftar pustaka.pdf] Text
18. Daftar pustaka.pdf

Download (917kB)
[thumbnail of 19. Lampiran .pdf] Text
19. Lampiran .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK FAKTOR DOMINAN YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMSI TUAK DI DESA KEMBANGBILO KABUPATEN TUBAN Oleh : Winda Eka Prasetya Sebanyak 61,7% populasi di seluruh Indonesia selama lebih dari 12 bulan yang menyebabkan sekitar 3,3 juta kematian atau 56% dari seluruh kematian di seluruh dunia (WHO,2014).Berdasarkan Riskesda tahun 2007 diketahui bahwa di Indonesia, prevelensi peminum mencapai 4,6 % penggunaan alkohol meningkat (Kemenkes RI, 2007). Karena banyaknya konsumsi Tuak dipengaruhi beberapa faktor meliputi 1.Pengetahuan; 2.Sikap; 3.Tradisi; 4.Kepercayaan (Teori Lawrence Green, (Nursalam,2016). Data Sensus Penduduk di desa kembangbilo sebanyak 176 orang yang berusia 40-44 tahun. Tujuan penelitian yaitu untuk mengetahui faktor dominan yang mempengaruhi perilaku konsumsi Tuak di Desa Kembangbilo. Desain penelitian yang digunakan deskriptif dengan jumlah dengan sample 32 responden peminum tuak. Instrument yang digunakan untuk pengumpulan data adalah menggunakan kuesioner. Dari hasil faktor yang paling dominan yang mempengaruhi perilaku konsumsi tuak adalah seluruh (100 %) masyarakat desa kembangbilo menggangap tuak sebagai tradisi. Dari uraian diatas disimpulkan bahwa faktor dominan yang mempengaruhi perilaku konsumsi tuak adalah tradisi. Semakin kurang pengetahuan masyarakat maka akan berpengaruh terhadap meningkatnya konsumsi Tuak maupaun traisi di masyarakat. Upaya yang dapat dilakukan yaitu dengan memberikan pendidikan kesehatan dan penyuluhan tentang Tuak bagi masyarakat agar tidak mengkonsumsi tuak . Kata Kunci : Pengetahuan, Sikap, Tradisi, dan Kepercayaan

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
Contribution
Contributor
NIDN/NIDK
UNSPECIFIED
Sumiatin, Titik
nidn4004067701
UNSPECIFIED
Retna P, Teresia
nidn4026036801
Additional Information: 5KTI20180015
Uncontrolled Keywords: Pengetahuan, Sikap, Tradisi, dan Kepercayaan
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Poltekkes Kemenkes Surabaya > Jurusan Keperawatan > Program Studi DIII Keperawatan Tuban
Depositing User: Sunari
Date Deposited: 05 Nov 2020 07:36
Last Modified: 05 Nov 2020 07:36
URI: http://repo.poltekkesdepkes-sby.ac.id/id/eprint/1439

Actions (login required)

View Item View Item