Hubungan kadar high sensitivity C-Reactive Protein (hs-CRP) dengan jumlah limfosit, monosit dan neutrofil pada pasien penyakit jantung koroner

Mangke, Shalom Aleikhem (2024) Hubungan kadar high sensitivity C-Reactive Protein (hs-CRP) dengan jumlah limfosit, monosit dan neutrofil pada pasien penyakit jantung koroner. Skripsi thesis, Politeknik Kesehatan Kemenkes Surabaya.

[thumbnail of 1. Cover.pdf] Text
1. Cover.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 2. Halaman Persetujuan Pembimbing.pdf] Text
2. Halaman Persetujuan Pembimbing.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (155kB)
[thumbnail of 3. Halaman Pengesahan Penguji.pdf] Text
3. Halaman Pengesahan Penguji.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (157kB)
[thumbnail of 4. Surat Pernyataan Orisinalitas.pdf] Text
4. Surat Pernyataan Orisinalitas.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (199kB)
[thumbnail of 5. Motto dan Persembahan.pdf] Text
5. Motto dan Persembahan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (73kB)
[thumbnail of 6. Kata Pengantar.pdf] Text
6. Kata Pengantar.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (79kB)
[thumbnail of 7. Ucapan Terima Kasih.pdf] Text
7. Ucapan Terima Kasih.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (34kB)
[thumbnail of 8. Abstrak.pdf] Text
8. Abstrak.pdf

Download (34kB)
[thumbnail of 9. Daftar Isi.pdf] Text
9. Daftar Isi.pdf

Download (153kB)
[thumbnail of 10. Daftar Gambar.pdf] Text
10. Daftar Gambar.pdf

Download (62kB)
[thumbnail of 11. Daftar Tabel.pdf] Text
11. Daftar Tabel.pdf

Download (62kB)
[thumbnail of 12. Daftar Lampiran.pdf] Text
12. Daftar Lampiran.pdf

Download (64kB)
[thumbnail of 13. Bab 1.pdf] Text
13. Bab 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (122kB)
[thumbnail of 14. Bab 2.pdf] Text
14. Bab 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (157kB)
[thumbnail of 15. Bab 3.pdf] Text
15. Bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (135kB)
[thumbnail of 16. Bab 4.pdf] Text
16. Bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (142kB)
[thumbnail of 17. Bab 5.pdf] Text
17. Bab 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (242kB)
[thumbnail of 18. Bab 6.pdf] Text
18. Bab 6.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (156kB)
[thumbnail of 19. Bab 7.pdf] Text
19. Bab 7.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (37kB)
[thumbnail of 20. Daftar Pustaka.pdf] Text
20. Daftar Pustaka.pdf

Download (117kB)
[thumbnail of 21. Lampiran.pdf] Text
21. Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of 22. Artikel.pdf] Text
22. Artikel.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (172kB)

Abstract

Penyakit jantung koroner adalah kelainan jantung akibat perlambatan aliran darah. Sesuai data WHO, penyakit ini menjadi penyebab utama kematian global. Faktor penyempitan pembuluh darah mengakibatkan aliran darah ke jantung tidak lancar, sehingga jantung tidak berfungsi baik untuk memompa darah ke seluruh tubuh, akhirnya menyebabkan kematian karena sistem kontrol jantung yang terganggu. Penelitian ini ditujukan guna melihat apakah terdapat hubungan antara konsentrasi High Sensitivity C-Reactive Protein (hs-CRP) dengan jumlah limfosit, monosit, dan neutrofil pada pasien Penyakit Jantung Koroner. Penelitian ini bersifat analitik observasional dengan desain cross-sectional yang dilakukan pada bulan April - Mei 2024. Sampel yang diambil sebanyak 30 dan diambil secara purposive sampling. Pemeriksaan darah lengkap dilakukan untuk mengetahui jumlah limfosit, monosit, dan neutrofil menggunakan alat hematology analyzer Sysmex XT-1800i, sedangkan kadar hs-CRP diperiksa menggunakan alat Cobas C-501. Data dianalisis menggunakan uji normalitas Shapiro-Wilk dan uji korelasi Rank Spearman. Hasil penelitian menunjukkan adanya hubungan antara kadar hs-CRP dan jumlah neutrofil (p-value = 0,000), namun tidak ditemukan hubungan antara kadar hs-CRP dengan jumlah limfosit dan monosit.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
Contribution
Contributor
NIDN/NIDK
UNSPECIFIED
Woelansari, Evy Diah
nidn4021017501
UNSPECIFIED
Museyaroh, Museyaroh
nidn
Additional Information: 12SKR20240076
Uncontrolled Keywords: Lymphocytes ; Monocytes ; Neutrophils ; PJK ; hs-CRP ; Limfosit ; Monosit ; Neutrofil
Subjects: Q Science > QR Microbiology
Divisions: Poltekkes Kemenkes Surabaya > Jurusan Analis Kesehatan > Program Studi Sarjana Terapan Teknologi Laboratorium Medis
Depositing User: Nanik Indra Putri Sari
Date Deposited: 27 Sep 2024 05:32
Last Modified: 27 Sep 2024 05:32
URI: http://repo.poltekkesdepkes-sby.ac.id/id/eprint/9003

Actions (login required)

View Item View Item