Perbandingan kualitas sediaan jaringan hasil clearing menggunakan minyak kelapa murni dengan variasi waktu dan xylol sebagai clearing agent pada tissue processing

Fadly, Nur Rofi Amaliah (2024) Perbandingan kualitas sediaan jaringan hasil clearing menggunakan minyak kelapa murni dengan variasi waktu dan xylol sebagai clearing agent pada tissue processing. Skripsi thesis, Politeknik Kesehatan Kemenkes Surabaya.

[thumbnail of 1. Cover.pdf] Text
1. Cover.pdf

Download (931kB)
[thumbnail of 2. Halaman Persetujuan Pembimbing.pdf] Text
2. Halaman Persetujuan Pembimbing.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (704kB)
[thumbnail of 3. Halaman Pengesahan Penguji.pdf] Text
3. Halaman Pengesahan Penguji.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (768kB)
[thumbnail of 4. Surat Pernyataan Orisinalitas.pdf] Text
4. Surat Pernyataan Orisinalitas.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (576kB)
[thumbnail of 5. Abstrak.pdf] Text
5. Abstrak.pdf

Download (164kB)
[thumbnail of 6. Motto dan Persembahan.pdf] Text
6. Motto dan Persembahan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (34kB)
[thumbnail of 7. Ucapan Terima Kasih.pdf] Text
7. Ucapan Terima Kasih.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (104kB)
[thumbnail of 8. Kata Pengantar.pdf] Text
8. Kata Pengantar.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (99kB)
[thumbnail of 9. Daftar Isi.pdf] Text
9. Daftar Isi.pdf

Download (66kB)
[thumbnail of 10. Daftar Gambar.pdf] Text
10. Daftar Gambar.pdf

Download (37kB)
[thumbnail of 11. Daftar Tabel.pdf] Text
11. Daftar Tabel.pdf

Download (38kB)
[thumbnail of 12. Daftar Lampiran.pdf] Text
12. Daftar Lampiran.pdf

Download (35kB)
[thumbnail of 13. Bab 1.pdf] Text
13. Bab 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (167kB)
[thumbnail of 14. Bab 2.pdf] Text
14. Bab 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (383kB)
[thumbnail of 15. Bab 3.pdf] Text
15. Bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (131kB)
[thumbnail of 16. Bab 4.pdf] Text
16. Bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (345kB)
[thumbnail of 17. Bab 5.pdf] Text
17. Bab 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (413kB)
[thumbnail of 18. Bab 6.pdf] Text
18. Bab 6.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (115kB)
[thumbnail of 19. Bab 7.pdf] Text
19. Bab 7.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (39kB)
[thumbnail of 20. Daftar Pustaka.pdf] Text
20. Daftar Pustaka.pdf

Download (172kB)
[thumbnail of 21. Lampiran.pdf] Text
21. Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of 22. Artikel.pdf] Text
22. Artikel.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (270kB)

Abstract

Clearing bertujuan untuk menjernihkan jaringan. Salah satu clearing agent yang umumnya digunakan dalam pemeriksaan histopatologi adalah xylol. Keunggulannya yaitu memiliki tingkat kelarutan yang hampir sama dengan alkohol absolut dan memiliki solvabilitas tinggi, namun clearing agent ini bersifat karsinogenik dan tidak ramah lingkungan. Salah satu alternatif xylol adalah minyak kelapa murni. Minyak kelapa murni memiliki sifat non polar, sifat non polar yang dimiliki oleh minyak kelapa terbukti dapat mendesak sisa alkohol untuk keluar dari jaringan, sehingga mampu digunakan sebagai clearing agent alternative. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan perbandingan kualitas makroskopis dan mikroskopis sediaan jaringan hasil clearing dengan xylol dan minyak kelapa murni sebagai alternatif clearing agent. Metode penelitian yang digunakan ialah eksperimental laboratorium. Hasil penelitian dinilai secara makroskopis berdasarkan parameter transparansi, penyusutan jaringan, kekakuan dan kemudahan pemotongan dan secara mikroskopis yaitu warna inti sel, warna sitoplasma dan keseragaman warna. Hasil penilaian makroskopis dari keseluruhan kelompok perlakuan mendapatkan skor 2 (baik), sedangkan hasil penilaian mikroskopis dari keseluruhan kelompok clearing menggunakan minyak kelapa murni mendapatkan skor 1 (tidak baik) dan untuk kelompok kontrol mendapatkan skor 2 (kurang baik). Data diolah menggunakan uji Kruskal Wallis, hasil uji makroskopis menunjukkan p (0,447) > α (0,05), tidak ada perbedaan kualitas jaringan hasil clearing xylol dan minyak kelapa murni. Sedangkan hasil uji mikroskopis menunjukkan p (0,000) < α (0,05), terdapat perbedaan kualitas preparat jaringan hasil clearing xylol dan minyak kelapa murni. Kesimpulannya adalah minyak kelapa murni tidak dapat digunakan sebagai alternatif clearing agent dari xylol sebagai clearing agent standar pada tissue processing.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
Contribution
Contributor
NIDN/NIDK
UNSPECIFIED
Christyaningsih, Juliana
nidn4001076803
UNSPECIFIED
Utomo, Ratno Tri
nidn
Additional Information: 12SKR20240031
Uncontrolled Keywords: clearing, makroskopis, mikroskopis, minyak kelapa murni
Subjects: Q Science > QR Microbiology
Divisions: Poltekkes Kemenkes Surabaya > Jurusan Analis Kesehatan > Program Studi Sarjana Terapan Teknologi Laboratorium Medis
Depositing User: Nanik Indra Putri Sari
Date Deposited: 20 Sep 2024 02:11
Last Modified: 20 Sep 2024 02:11
URI: http://repo.poltekkesdepkes-sby.ac.id/id/eprint/8870

Actions (login required)

View Item View Item