Perbedaan jumlah trombosit dan eritrosit dengan variasi waktu tunda pemeriksaan menggunakan homogenisasi sekunder teknik inversi (bolak-balik) & alat blood roller mixer

Rahmadhani, Alivia Novita (2024) Perbedaan jumlah trombosit dan eritrosit dengan variasi waktu tunda pemeriksaan menggunakan homogenisasi sekunder teknik inversi (bolak-balik) & alat blood roller mixer. Skripsi thesis, Politeknik Kesehatan Kemenkes Surabaya.

[thumbnail of 1. Cover.pdf] Text
1. Cover.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 2. Halaman Persetujuan Pembimbing.pdf] Text
2. Halaman Persetujuan Pembimbing.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (641kB)
[thumbnail of 3. Halaman Pengesahan Penguji.pdf] Text
3. Halaman Pengesahan Penguji.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (722kB)
[thumbnail of 4. Surat Pernyataan Orisinalitas.pdf] Text
4. Surat Pernyataan Orisinalitas.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (597kB)
[thumbnail of 5. Halaman Persembahan.pdf] Text
5. Halaman Persembahan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (180kB)
[thumbnail of 6. Abstrak.pdf] Text
6. Abstrak.pdf

Download (286kB)
[thumbnail of 7. Kata Pengantar.pdf] Text
7. Kata Pengantar.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (217kB)
[thumbnail of 8. Ucapan Terimakasih.pdf] Text
8. Ucapan Terimakasih.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (247kB)
[thumbnail of 9. Daftar Isi.pdf] Text
9. Daftar Isi.pdf

Download (173kB)
[thumbnail of 10. Daftar Gambar.pdf] Text
10. Daftar Gambar.pdf

Download (244kB)
[thumbnail of 11. Daftar Tabel.pdf] Text
11. Daftar Tabel.pdf

Download (181kB)
[thumbnail of 12. Daftar Lampiran.pdf] Text
12. Daftar Lampiran.pdf

Download (183kB)
[thumbnail of 13. Bab 1.pdf] Text
13. Bab 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (272kB)
[thumbnail of 14. Bab 2.pdf] Text
14. Bab 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (450kB)
[thumbnail of 15. Bab 3.pdf] Text
15. Bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (270kB)
[thumbnail of 16. Bab 4.pdf] Text
16. Bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (278kB)
[thumbnail of 17. Bab 5.pdf] Text
17. Bab 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (337kB)
[thumbnail of 18. Bab 6.pdf] Text
18. Bab 6.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (275kB)
[thumbnail of 19. Bab 7.pdf] Text
19. Bab 7.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (246kB)
[thumbnail of 20. Daftar Pustaka.pdf] Text
20. Daftar Pustaka.pdf

Download (264kB)
[thumbnail of 21. Lampiran.pdf] Text
21. Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of 22. Artikel.pdf] Text
22. Artikel.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (186kB)

Abstract

Tahap pra-analitik memiliki presentase kesalahan terbesar (60-70%) bila dibanding tahap analitik (10-15%) dan tahap pasca analitik (15-18%) dalam pemeriksaan laboratorium. Kesalahan dalam tahap pra-analitik diantaranya adalah lama waktu tunda pemeriksaan dan homogenisasi sampel. Homogenisasi sampel terbagi menjadi tiga yaitu inversi (membolak balik), berbentuk angka delapan, dan menggunakan alat blood roller mixer. Penelitian ini bertujuan untuk melihat perbedaan jumlahan trombosit dan eritrosit pada sampel darah diperiksa, ditunda selama 30 menit dan 60 menit dengan di homogenkan secara manual dan menggunakan alat blood roller mixer. Jenis penelitian ini adalah eksperimen dengan menggunakan desain cross sectional. Populasi penelitian ini adalah mahasiswa jurusan Teknologi Laboratorium Medis Program Studi Sarjana Terapan Angkatan 2020 Politeknik Kesehatan Kemenkes Surabaya berjumlah 59 orang yang diambil secara purposive sampling. Penelitian ini dilakukan pada bulan Maret-April 2024. Data penelitian ini berupa data primer yang didapatkan langsung dari hasil pemeriksaan laboratorium. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji normalitas menggunakan uji Shapiro-Wilk, uji homogenitas, dan uji parametrik ANOVA Block Design. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa rata-rata jumlah trombosit dan eritrosit teknik inversi lebih rendah apabila dengan alat blood roller mixer. Pada hasil uji ANOVA Block Design, menunjukkan tidak ada perbedaan antara jumlah trombosit dan eritrosit pada sampel darah yang segera diperiksa, ditunda selama 30 menit dan 60 menit dengan homogenisasiteknik inversi dan alat blood roller mixer.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
Contribution
Contributor
NIDN/NIDK
UNSPECIFIED
Haryanto, Edy
nidn4016036401
UNSPECIFIED
Astuti, Sri Sulami Endah
nidn4027096302
Additional Information: 12SKR20240014
Uncontrolled Keywords: Platelet Count ; Platelet Count ; Blood Coagulation TestsBlood Coagulation Tests ; Waktu tunda pemeriksaan ; teknik inversi ; alat blood roller mixer ; jumlah trombosit ; jumlah eritrosit
Subjects: Q Science > QR Microbiology
Divisions: Poltekkes Kemenkes Surabaya > Jurusan Analis Kesehatan > Program Studi Sarjana Terapan Teknologi Laboratorium Medis
Depositing User: Nanik Indra Putri Sari
Date Deposited: 13 Sep 2024 08:59
Last Modified: 13 Sep 2024 08:59
URI: http://repo.poltekkesdepkes-sby.ac.id/id/eprint/8850

Actions (login required)

View Item View Item