Sistem pemantauan pertumbuhan bayi menggunakan metode antropometri berbasis website

Alyafi, Ahmad Ristom (2024) Sistem pemantauan pertumbuhan bayi menggunakan metode antropometri berbasis website. Skripsi thesis, Politeknik Kesehatan Kemenkes Surabaya.

[thumbnail of 1. Cover.pdf] Text
1. Cover.pdf

Download (696kB)
[thumbnail of 2. Halaman Persetujuan Pembimbing.pdf] Text
2. Halaman Persetujuan Pembimbing.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (237kB)
[thumbnail of 3. Halaman Pengesahan Penguji.pdf] Text
3. Halaman Pengesahan Penguji.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (468kB)
[thumbnail of 4. Surat Pernyataan Orisinalitas.pdf] Text
4. Surat Pernyataan Orisinalitas.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (414kB)
[thumbnail of 5. Abstrak.pdf] Text
5. Abstrak.pdf

Download (14kB)
[thumbnail of 6. Kata Pengantar.pdf] Text
6. Kata Pengantar.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (128kB)
[thumbnail of 7. Daftar Isi.pdf] Text
7. Daftar Isi.pdf

Download (77kB)
[thumbnail of 8. Daftar Gambar.pdf] Text
8. Daftar Gambar.pdf

Download (41kB)
[thumbnail of 9. Daftar Tabel.pdf] Text
9. Daftar Tabel.pdf

Download (33kB)
[thumbnail of 10. Bab 1.pdf] Text
10. Bab 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (65kB)
[thumbnail of 11. Bab 2.pdf] Text
11. Bab 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (413kB)
[thumbnail of 12. Bab 3.pdf] Text
12. Bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (342kB)
[thumbnail of 13. Bab 4.pdf] Text
13. Bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of 14. Bab 5.pdf] Text
14. Bab 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (245kB)
[thumbnail of 15. Bab 6.pdf] Text
15. Bab 6.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (36kB)
[thumbnail of 16. Daftar Pustaka.pdf] Text
16. Daftar Pustaka.pdf

Download (131kB)
[thumbnail of 17. Lampiran.pdf] Text
17. Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (52kB)
[thumbnail of 18. Artikel.pdf] Text
18. Artikel.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (460kB)

Abstract

Antropometri adalah metode suatu metode yang digunakan untuk menilai ukuran, proporsi dan komposisi tubuh manusia. Pemantauan pertumbuhan balita perlu dilakukan untuk memantau perkembangannya karena Pada 1000 HPK (Hari Pertama Kehidupan) stunting dapat terjadi diakibatkan kurangnya gizi pada bayi. Stunting berpengaruh besar pada tingkat kecerdasan anak dan status kesehatan pada saat dewasa. Maka dari itu, perlu dilakukannya pemantauan pertumbuhan Balita. Saat ini, pemantauan pertumbuhan balita dilakukan menggunakan buku KMS(Kartu Menuju Sehat). Untuk mempermudah pemantauan dan menyimpan data maka perlu digitalisasi yaitu pemantauan melalui website yang dapat dilihat kapanpun dan dimanapun. Tujuan dari penelitian ini yaitu membuat alat untuk pemantauan pertumbuhan balita dengan menganalisa akurasi sensor dan pengiriman pada website. Pada penelitian ini menggunakan sensor ultrasound HCSR04, Loadcell dan Variable Resistor lalu outputnya akan diproses melalui Arduino Mega 2560 dan ESP32 untuk pengiriman ke website. Hasil berupa angka yang muncul pada LCD karakter dan grafik KMS pada website online server sehingga dapat dipantau oleh orang tua balita maupun kader puskesmas untuk pendataan. Dari penelitian yang telah deilakukan didapatkan hasil rata-rata loss data sebesar 0% dan dengan rata-rata time delay 4304 ms. Dengan begitu dapat dikatakan penelitian ini bagus untuk melakukan pengiriman ke website karena tidak adanya data yang hilang saat pengiriman.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
Contribution
Contributor
NIDN/NIDK
UNSPECIFIED
Rahmawati, Triana
nidn4023068101
UNSPECIFIED
Yulianto, Endro
nidn4017077601
Additional Information: 11SKR20240062
Uncontrolled Keywords: Anthropometry ; Growth Disorders ; Antropometri ; Stunting ; Website ; KMS
Subjects: R Medicine > Medical Electronics > Biomedical Engineering
Divisions: Poltekkes Kemenkes Surabaya > Jurusan Teknologi Elektromedik > Program Studi Sarjana Terapan Teknologi Rekayasa Elektro-medis
Depositing User: Nanik Indra Putri Sari
Date Deposited: 12 Sep 2024 03:34
Last Modified: 12 Sep 2024 03:34
URI: http://repo.poltekkesdepkes-sby.ac.id/id/eprint/8838

Actions (login required)

View Item View Item