UJI JUMLAH TANGKAPAN TIKUS DENGAN MENGGUNAKAN BERBAGAI JENIS PERANGKAP TIKUS DI GUDANG BERAS (BULOG) GENENG NGAWI TAHUN 2019

Pangaestu, Rahayu Agung (2019) UJI JUMLAH TANGKAPAN TIKUS DENGAN MENGGUNAKAN BERBAGAI JENIS PERANGKAP TIKUS DI GUDANG BERAS (BULOG) GENENG NGAWI TAHUN 2019. Diploma thesis, POLTEKKES KEMENKES SURABAYA.

[thumbnail of COVER LENGKAP PDF.pdf] Text
COVER LENGKAP PDF.pdf

Download (343kB)
[thumbnail of ABSTRAK PDF.pdf] Text
ABSTRAK PDF.pdf

Download (185kB)
[thumbnail of KATA PENGANTAR PDF.pdf] Text
KATA PENGANTAR PDF.pdf

Download (440kB)
[thumbnail of BAB I REVISI pdf.pdf] Text
BAB I REVISI pdf.pdf

Download (309kB)
[thumbnail of BAB II Peneliti Terdahulu PDF.pdf] Text
BAB II Peneliti Terdahulu PDF.pdf

Download (499kB)
[thumbnail of BAB III PDF.pdf] Text
BAB III PDF.pdf

Download (466kB)
[thumbnail of BAB IV TA PDF.pdf] Text
BAB IV TA PDF.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (386kB)
[thumbnail of BAB V TA PDF.pdf] Text
BAB V TA PDF.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (296kB)
[thumbnail of BAB VI TA PDF.pdf] Text
BAB VI TA PDF.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (183kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA PDF.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA PDF.pdf

Download (119kB)
[thumbnail of JURNAL pdf.pdf] Text
JURNAL pdf.pdf

Download (356kB)

Abstract

ABSTRAKKementrian Kesehatan RIPoliteknik Kesehatan Kemenkes SurabayaProgram studi D-III Jurusan Kesehatan LingkunganTugas Akhir, Juni 2019Rahayu Agung Pangestu “UJI JUMLAH TANGKAPAN TIKUS DENGAN MENGGUNAKAN BERBAGAI JENIS PERANGKAP TIKUS DI GUDANG BERAS (BULOG) GENENG NGAWI TAHUN 2019”(vii + 60 halaman + 3 gambar + 5 tabel + 3 lampiran)Tikus merupakan mamalia yang sangat merugikan dan mengganggu kehidupan serta kesejahteraan manusia.Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui jumlah tangkapan tikus dengan menggunakan berbagai jenis perangkap di Gudang Beras Bulog Ngeneng Ngawi. Jenis penelitian ini adalah analitik pra eksperimen dengan menerapkan beberapa model perangkap tikus. Jumlah sampelnya adalah 90 perangkap. Dari hasil penelitian didapatkan data tikus yang tertangkap dengan menggunakan perangkap model live trap sebanyak 11 ekor dengan persentase 36,6%, model glue trap sebanyak 12 ekor dengan persentase 40,0%, dan model poisson trap sebanyak 19 ekor dengan persentase 63,3%. Berdasarkan hasil uji analitik annova one waymenunjukkan bahwa terdapat perbedaan antara perangkap life trap, glue trap, dan poisson trap terhadap jumlah tangkapan tikus (F hitung = 2,213, = F tabel = 0,115).Kesimpulan dari penelitian ini adalah jumlah tikus yang tertangkap dengan perangkap life trapberjumlah 30 perangkap dengan 5 perangkap perhari selama 6 hari didapatkan 11 ekor dengan persentase 36.6%. Jumlah tikus yang tertangkap dengan perangkap glue trapberjumlah 30 perangkap dengan 5 perangkap perhari selama 6 hari didapatkan 12 ekor dengan persentase 40.0%. Jumlah tikus yang tertangkap dengan perangkap poisson trapberjumlah 30 perangkap dengan 5 perangkap perhari selama 6 hari didapatkan 19 ekor dengan persentase 63.3%. Hasil dari analisis menggunakan annova one way dengan (α = 0.005) dapat dikatakan bahwa ada lebih 50% perangkap yang tidak menarik tikus. Untuk penelitian selanjutnya uji hewan selain tikus. Untuk peneliti selanjutnya sebaiknya menggunakan jenis perangkap yang berbeda. Peneliti selanjutnya sebaiknya meneliti penyakit yang ada pada tikusseperti penyakit leptospirosis.Daftar Bacaan : 17 buku (2005-2017)Klarifika

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
Contribution
Contributor
NIDN/NIDK
UNSPECIFIED
Jayadi, Hurip
nidn4006126501
UNSPECIFIED
Pinardi, Tuhu
nidn4012065901
UNSPECIFIED
Nurweni, Susi
nidn4016127501
Additional Information: 10KTI2019037 1048/KTI/2019
Uncontrolled Keywords: Perangkap tikus
Subjects: T Technology > TD Environmental technology. Sanitary engineering
Divisions: Poltekkes Kemenkes Surabaya > Jurusan Kesehatan Lingkungan > Program Studi DIII Sanitasi Magetan
Depositing User: Endah Widyastuti
Date Deposited: 29 Sep 2020 04:21
Last Modified: 11 Oct 2021 04:11
URI: http://repo.poltekkesdepkes-sby.ac.id/id/eprint/872

Actions (login required)

View Item View Item