STUDI CROSSECTIONAL REMAJA SEBAGAI SUMBER PESAN DALAM PROMOSI PERSUASIF TERHADAP SIKAP ANTISIPATIF PENCEGAHAN JANTUNG KORONER OLEH KELUARGA

Fitriah, Fitriah and Haris, Mustofa (2021) STUDI CROSSECTIONAL REMAJA SEBAGAI SUMBER PESAN DALAM PROMOSI PERSUASIF TERHADAP SIKAP ANTISIPATIF PENCEGAHAN JANTUNG KORONER OLEH KELUARGA. NURSING UPDATE : Jurnal Ilmiah Ilmu Keperawatan, 12 (4). pp. 250-259. ISSN 2085-5931

[thumbnail of turnitin Jurnal 2 (1).pdf] Text
turnitin Jurnal 2 (1).pdf

Download (2MB)

Abstract

Permasalahan akibat penyakit jantung koroner (PJK) dapat dilakukan dengan meningkatkan sikap antisipatif dalam pencegahan dengan melibatkan keluarga. Kegiatan promosi bisa dilakukan oleh remaja dengan pendekatan persuasif untuk membentuk sikap antisipatif. Tujuan penelitian menganalisis pengaruh remaja sebagai sumber pesan dalam promosi persuasif terhadap antisipatif pencegahan PJK oleh keluarga. Rancangan penelitian adalah observasional analitik dengan pendekatan cross sectional. Populasi penelitian remaja yang menempuh pendidikan setingkat SMA di Kecamatan Bangkalan dengan sampel sebanyak 180. Varibel penelitian ini adalah remaja sebagai remaja sebagai sumber pesan, promosi persuasif, dan sikap antisipatif. Pengumpulan data menggunakan kuesioner. Analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif dan pengujian model struktural dengan Partial Least Square. Hasil penelitian diketahui remaja sebagai sumber pesan, berpengaruh terhadap promosi persuasif oleh remaja. Dan promosi persuasif keluarga berpengaruh terhadap antisipasi keluarga dalam pencegahan PJK. Promosi persuasif antipatif oleh remaja sebagai upaya memunculkan antsipasi keluarga dalam pencegahan PJK. Program pelatihan, bekerja sama dengan sekolah merupakan cara menjadikan remaja sebagai kader kesehatan untuk keluarga dalam pencegahan PJK.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Promosi Persuasif, Sikap Antisipatif, Pencegahan Jantung Koroner
Subjects: R Medicine > Public health
R Medicine > Public health > Communication in Public heltht
Divisions: Poltekkes Kemenkes Surabaya > Pusat Penelitan dan Pengabdian Masyarakat > Pubikasi
Depositing User: Nanik Indra Putri Sari
Date Deposited: 11 Apr 2023 01:15
Last Modified: 17 Apr 2023 07:06
URI: http://repo.poltekkesdepkes-sby.ac.id/id/eprint/6620

Actions (login required)

View Item View Item