Pemberdayaan Masyarakat Melalui Penerapan Teknologi Tepat Guna (TTG) Pengolahan Air Limbah Batik di Griya Batik Widi Nugraha Ngawi Tahun 2021

Winarko, Winarko and Sugito, Bambang Hadi and Khambali, Khambali and Yumni, Hilmi and Najib, Mohammad and Utami, Sri and Kriswandana, Ferry and Fadillah, Nikmatul and Purwanto, Hadi (2021) Pemberdayaan Masyarakat Melalui Penerapan Teknologi Tepat Guna (TTG) Pengolahan Air Limbah Batik di Griya Batik Widi Nugraha Ngawi Tahun 2021. Project Report. Poltekkes Kemenkes Surabaya.

[thumbnail of 2021 NGAWI.pdf] Text
2021 NGAWI.pdf

Download (11MB)

Abstract

Kabupaten Ngawi merupakan salah wilayah di Provinsi Jawa Timur yang berada di bagian paling barat dan berada di perbatasan dengan Provinsi Jawa Tengah. Salah satu andalan Kabupaten Ngawi adalah produksi batik yang berkembang dengan pesat. Beberapa faktor yang mendukung perkembangan industri batik adalah tenaga kerja, pemerintah, dukungan masyarakat, kualitas produksi, dan kuantitas produksi yang mendorong masyarakat untuk melestarikan budaya.Selain itu, pengembangan batik dengan ciri khas tertentu yang menarik akan mendorong peningkatan permintaan pasar dan pada akhirnya akan meningkatkan pendapatan masyarakat khususnya UMKM yang bergerak di bidang Batik.Berdasarkan kekayaan lokal yang dimiliki oleh Ngawi, maka terdapat beberapa ciri khas yang dapat diusung, yaitu padi, bambu , Benteng Van Den Bosch atau lebih dikenal dengan Benteng Pendem dan Trinil yang menggambarkan manusia purba yang diketemukan di Ngawi

Item Type: Monograph (Project Report)
Subjects: T Technology > T Technology (General) > Appropriate Technology
Divisions: Poltekkes Kemenkes Surabaya > Pusat Penelitan dan Pengabdian Masyarakat > Pengabdian Masyarakat
Depositing User: Misnawar
Date Deposited: 23 Apr 2021 02:56
Last Modified: 23 Apr 2021 03:08
URI: http://repo.poltekkesdepkes-sby.ac.id/id/eprint/2247

Actions (login required)

View Item View Item