STUDI LITERATURE ANTISIPASIF KEMAMPUAN IBU DALAM PENCEGAHAN GIZI BURUK PADA BALITA

Rahmadani, Novita Fitri (2020) STUDI LITERATURE ANTISIPASIF KEMAMPUAN IBU DALAM PENCEGAHAN GIZI BURUK PADA BALITA. Diploma thesis, poltekkes kemenkes Surabaya.

[thumbnail of Cover-kata pengantar.pdf] Text
Cover-kata pengantar.pdf

Download (569kB)
[thumbnail of Abstrak.pdf] Text
Abstrak.pdf

Download (87kB)
[thumbnail of Daftar isi-arti lambang.pdf] Text
Daftar isi-arti lambang.pdf

Download (95kB)
[thumbnail of Bab 1.pdf] Text
Bab 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (13kB)
[thumbnail of Bab 2.pdf] Text
Bab 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (412kB)
[thumbnail of Bab 3.pdf] Text
Bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (86kB)
[thumbnail of Bab 4.pdf] Text
Bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (122kB)
[thumbnail of Bab 5.pdf] Text
Bab 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (7kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (13kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf] Text
Lampiran.pdf

Download (1MB)

Abstract

Gizi buruk atau malnutrisi merupakan sebuah kondisi yang terjadi ketika asupan makanan seseorang tidak sesuai dengan jumlah nutrisi yang dibutuhkan, kondisi tersebut disebabkan oleh kurangnya pengetahuan orang tua tentang gizi seimbang, pendapatan keluarga, dan besar anggota keluarga. Dampak jangka pendek gizi buruk terhadap perkembangan anak yaitu anak menjadi apatis mengalami gangguan bicara dengan gangguan perkembangan yang lain, sedangkan dampak jangka panjang anak mengalami penurunan skor tes Intellegence Quetion (IQ) 10-13 poin penurunan perkembangan kognitif, stunting, dan kelumpuhan. Tujuan penelitian ini adalah mengidentifikasi kemampuan ibu dalam antisipasif gizi buruk pada balita. Metode yang digunakan untuk penelitian ini adalah analisis review jurnal. Penulis mengakses 4 jurnal nasional dan 1 jurnal internasional yang terkait dengan judul penelitia. Hasil penelitian menunjukkan rata-rata ibu balita memiliki pengetahuan cukup (61,5%), sikap baik (51,5%), dan kurang (9%). Diperoleh p value (0,004) < a (0,05) yang berarti ada perbedaan pengetahuan mengenai gizi seimbang pada responden sebelum dan sesudah diberikan pendidikan kesehatan melalui konseling gizi/penyuluhan kesehatan. Ibu balita diharapkan untuk lebih meningkatkan pengetahuan tentang gizi buruk, penyebab, tanda gejala, dan penanganan gizi buruk agar terhindar dari gizi buruk dan perkembangan anak tidak terganggu.

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
Contribution
Contributor
NIDN/NIDK
UNSPECIFIED
Rahariyani, Loetfia Dwi
nidn4024016901
UNSPECIFIED
Arna, Yessy Dessy
nidn4004127601
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Poltekkes Kemenkes Surabaya > Jurusan Keperawatan > Program Studi DIII Keperawatan Sidoarjo
Depositing User: Bambang Siswanto
Date Deposited: 15 Apr 2021 01:34
Last Modified: 15 Apr 2021 01:34
URI: http://repo.poltekkesdepkes-sby.ac.id/id/eprint/2060

Actions (login required)

View Item View Item