Model Pemberdayaan Kelompok Remaja Terhadap Peningkatan Pemeliharaan Kesehatan Reproduksi di SMP Kawung 1 Surabaya

NURKHOLIFAH, SITI and Yumni, Hilmi and Minarti, Minarti (2016) Model Pemberdayaan Kelompok Remaja Terhadap Peningkatan Pemeliharaan Kesehatan Reproduksi di SMP Kawung 1 Surabaya. Project Report. Poltekkes Kemenkes Surabaya.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (123kB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (91kB)
[thumbnail of 6. Daftar tabel.pdf] Text
6. Daftar tabel.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (16kB)
[thumbnail of 7. Daftar Gambar.pdf] Text
7. Daftar Gambar.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (7kB)
[thumbnail of 8. Daftar lampiran.pdf] Text
8. Daftar lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6kB)
[thumbnail of BAB I. ok.pdf] Text
BAB I. ok.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB 2 HIBAH 2016. REv.pdf] Text
BAB 2 HIBAH 2016. REv.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (333kB)
[thumbnail of Bab 3 Metode Penelitian. ok.pdf] Text
Bab 3 Metode Penelitian. ok.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (426kB)
[thumbnail of Bab 4 Hasil Analisis. REV.pdf] Text
Bab 4 Hasil Analisis. REV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (563kB)
[thumbnail of Bab 5 Pembahasan, ok.pdf] Text
Bab 5 Pembahasan, ok.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (148kB)
[thumbnail of BAB 6.pdf] Text
BAB 6.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (91kB)

Abstract

Masalah kesehatan reproduksi remaja meningkat persentasenya. Faktor penyebabnya karena kurangnya pengetahuan, kurang percaya diri, rendahnya religiusitas dan dukungan keluarga. Tujuan penelitian ini adalah menyusun model pemberdayaan kelompok remaja untuk meningkatkan pemeliharaan kesehatan reproduksinya. Penelitian ini terdiri dari dua tahap. Tahap satu dilakukan untuk menganalisis variabel yang berpengaruh terhadap terbentuknya model. Metode yang digunakan observasional analitik. Sampelnya adalah sebagian siswa SMP Kawung 1 Surabaya diambil secara simple random sampling, berjumlah 108 orang. Variabel penelitian meliputi pengalaman terdahulu, faktor personal, faktor kognisi, faktor afeksi, komitmen, pemberdayaan, kekuatan individu dan pemeliharaan kesehatan reproduksi. Penelitian tahap 2 dengan metode quasy eksperimen untuk uji coba model. Sampelnya adalah sebagian siswa berjumlah 40 orang diambil secara simple random sampling. Instrumen menggunakan kuesioner. Analisis data menggunakan analisis deskriptif dan pengujian model dengan software Partial Least Square (PLS). Hasil penelitian tahap satu didapatkan semua indikator dari variabel dapat menjelaskan variabel konstruk. Analisis diagram jalur semua variabel eksogen mempengaruhi pemeliharaan kesehatan reproduksi, kecuali karakteristik personal ke faktor kognisi dan Faktor kognisi ke pemeliharaan kesehatan reproduksi karena T-statistik < nilai T-tabel. Hasil penelitian tahap dua dari pengujian paired t-test didapatkan adanya perbedaan pemeliharaan kesehatan reproduksi sebelum dan sesudah uji coba model.Temuan ilmiah baru dari penelitian ini adalah terbentuknya model pemberdayaan kelompok terhadap peningkatan pemeliharaan kesehatan reproduksi. Kesimpulannya bahwa pengalaman terdahulu, faktor personal, faktor kognisi, faktor afeksi, komitmen, pemberdayaan, kekuatan individu secara langsung dan tidak langsung mempengaruhi perilaku remaja dalam meningkatkan pemeliharaan kesehatan reproduksinya.

Item Type: Monograph (Project Report)
Additional Information: 03PENLIT2016
Uncontrolled Keywords: model, pemberdayaan, pemeliharaan, kesehatan, reproduksi
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Poltekkes Kemenkes Surabaya > Jurusan Keperawatan > Program Studi DIII Keperawatan Sutopo Surabaya
Depositing User: Danty Pramita
Date Deposited: 09 Nov 2020 02:36
Last Modified: 09 Nov 2020 02:36
URI: http://repo.poltekkesdepkes-sby.ac.id/id/eprint/1482

Actions (login required)

View Item View Item