GAMBARAN PENGETAHUAN TENTANG KARIES GIGI PADA SISWA KELAS V SDN 2 LAWANG, MALANG TAHUN 2020.

Ruchyati, Yetti (2020) GAMBARAN PENGETAHUAN TENTANG KARIES GIGI PADA SISWA KELAS V SDN 2 LAWANG, MALANG TAHUN 2020. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Surabaya.

[thumbnail of 1. COVER.pdf] Text
1. COVER.pdf

Download (36kB)
[thumbnail of 2. PERSYARATAN GELAR.pdf] Text
2. PERSYARATAN GELAR.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (242kB)
[thumbnail of 3. LEMBAR PENGESAHAN DAN PERSETUJUAN.pdf] Text
3. LEMBAR PENGESAHAN DAN PERSETUJUAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (255kB)
[thumbnail of 4. LEMBAR PANITIA PENGUJI.pdf] Text
4. LEMBAR PANITIA PENGUJI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (245kB)
[thumbnail of 5. BIODATA PENELITI.pdf] Text
5. BIODATA PENELITI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (146kB)
[thumbnail of 6. KATA PENGANTAR.pdf] Text
6. KATA PENGANTAR.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (119kB)
[thumbnail of 7. DAFTAR ISI.pdf] Text
7. DAFTAR ISI.pdf

Download (146kB)
[thumbnail of 8. ABSTRAK.pdf] Text
8. ABSTRAK.pdf

Download (6kB)
[thumbnail of 9. DAFTAR TABEL.pdf] Text
9. DAFTAR TABEL.pdf

Download (144kB)
[thumbnail of 10. DAFTAR BAGAN.pdf] Text
10. DAFTAR BAGAN.pdf

Download (143kB)
[thumbnail of 11. DAFTAR SINGKATAN.pdf] Text
11. DAFTAR SINGKATAN.pdf

Download (142kB)
[thumbnail of 12. DAFTAR LAMPIRAN.pdf] Text
12. DAFTAR LAMPIRAN.pdf

Download (144kB)
[thumbnail of 13. BAB 1.pdf] Text
13. BAB 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (190kB)
[thumbnail of 14. BAB 2.pdf] Text
14. BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (75kB)
[thumbnail of 15. BAB 3.pdf] Text
15. BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (307kB)
[thumbnail of 16. BAB 4.pdf] Text
16. BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (144kB)
[thumbnail of 17. BAB 5.pdf] Text
17. BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (208kB)
[thumbnail of 18. BAB 6.pdf] Text
18. BAB 6.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (263kB)
[thumbnail of 19. BAB 7.pdf] Text
19. BAB 7.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (13kB)
[thumbnail of 20. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
20. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (228kB)
[thumbnail of 21. LAMPIRAN.pdf] Text
21. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (848kB)

Abstract

Masalah dalam penelitian ini adalah rendahnya angka bebas karies gigi di kelas V SDN 2 Lawang, Malang. Adapun pengertian karies gigi yaitu rusaknya struktur gigi dan jika tidak diobati dalam jangka waktu panjang, akan menyebabkan nyeri, infeksi, kehilangan gigi hingga maloklusi, dan terjadinya proses karies disebabkan oleh dua faktor yaitu faktor internal dan faktor eksternal. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui adanya hubungan antara tingkat pengetahuan sikap dan perilaku kesehatan gigi terhadap kejadian karies pada siswa kelas V SDN 2 Lawang, Malang. Tujuan dari penelitian ini yaitu tujuan umum dan tujuan khusus, yaitu agar supaya diketahuinya gambaran pengetahuan tentang karies gigi pada siswa kelas V SDN 2 Lawang, Malang. Jenis penelitian adalah penelitian deskriptif pada 30 responden, hasil dari penelitian ini menunjukkan pengertian karies gigi 84,95% kategori baik, penyebab karies gigi 60,55% kategori cukup, akibat karies gigi 43,325% kategori kurang, dan tentang cara pencegahan karies gigi 47,217% kategori kurang. Dapat disimpulkan bahwa sebagian besar responden memiliki pengetahuan tentang karies gigi dalam kategori cukup. Penelitian ini diharapkan berguna bagi siswa kelas V SDN 2 Lawang, Malang, untuk lebih memperhatikan kondisi kesehatan gigi dan mulut. Dan juga meningkatkan motivasi siswa dalam upaya menjaga kesehatan gigi dan mulut yaitu termasuk melakukan pencegahan gigi berlubang, menerapkan pengetahuan tentang karies gigi kedalam perilaku sehari - hari dan pemeriksaan rutin ke Puskesmas/ Rumah sakit setiap 6 bulan sekali untuk memeriksakan giginya.

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
Contribution
Contributor
NIDN/NIDK
UNSPECIFIED
Hadi, Sunomo
nidn4028127801
UNSPECIFIED
Soesilaningtyas, Soesilaningtyas
UNSPECIFIED
Additional Information: 13KTI2020135
Uncontrolled Keywords: pengetahuan, karies, siswa.
Subjects: R Medicine > RK Dentistry
Divisions: Poltekkes Kemenkes Surabaya > Jurusan Keperawatan Gigi > Program Studi DIII Kesehatan Gigi
Depositing User: Rizky Syandro
Date Deposited: 09 Oct 2020 04:15
Last Modified: 22 Jul 2022 03:15
URI: http://repo.poltekkesdepkes-sby.ac.id/id/eprint/1107

Actions (login required)

View Item View Item